Alocasia Navicularis

Alocasia Navicularis

Nama Umum : Upright Elephant's Ear, Elephant's Ear


Profile

Tanaman yang kuat dan tinggi, bisa bertahan bahkan dari gangguan hewan dan memiliki racun di dalam dirinya. A. Navicularis sendiri dapat tumbuh hingga 1.5 meter. Memiliki buah beri yang berwarna merah dan berbunga sepanjang musim. Navicularis dapat ditemukan di daerah hutan pegunungan rendah dan sekitar bebatuan gamping, di China sendiri, Navicularis disebut ???? (Huang Bao Hai Yu) (Sumber: http://araceae.myspecies.info/taxonomy/term/59/media https://www.gbif.org/species/5329863 http://www.efloras.org/florataxon.aspx?flora_id=2&taxon_id=242420275 https://garden.org/plants/view/450315/Upright-Elephant-Ear-Alocasia-navicularis/ http://www.plantsoftheworldonline.org/taxon/urn:lsid:ipni.org:names:84212-1 )

Level Perawatan
-

Penyinaran
Sedang

Air
Disiram untuk menjaga kelembapan namun tidak sampai berlebihan

Media Tanam
Batu gamping, tanah lembap

Kelembaban
Membutuhkan kelembapan

Propagasi
Division, offsets

Toksisitas
Mengandung kristal kalsium oksalat

Sumber

[contact-form-7 404 "Not Found"]