Nama Umum : -
Profile
Anadendrum latifolium merupakan tanaman yang menempel sendiri. Tanaman ini merupakan kelompok buah beri merah, dan memiliki daun besar dan berwarna hijau mengkilap. Tanaman ini memiliki habitat tumbuh di bawah kanopi di lereng gunung pada ketinggian 100-300 mdpl. Anadendrum latifolium memiliki perbungaan pada ketiak daun, tanpa daun tereduksi menjadi daun pelindung. (sumber: https://www.projectnoah.org/spottings/408376004; http://www.efloras.org/florataxon.aspx?flora_id=2&taxon_id=200027161)
Level Perawatan
-
Penyinaran
membutuhkan naungan sebagian atau naungan penuh.
Air
-
Media Tanam
-
Kelembaban
-
Propagasi
-
Toksisitas
-
Sumber